Magang BEM FPIK 2012

    Magang BEM dibagi menjadi 2:
  1. Panitia KPR atau Komisi Pemilihan Raya
  2. Panitia Sarasehan

  3. Kami dibiarkan memilih, namun beberapa orang harus mengalah tidak menjadi panitia yang diinginkannya. Hal ini dikarenakan untuk menyamakan mahasiswa putra maupun putri yang berada di satu kepanitiaan.
    Zulfa berada di KPR.

    Seperti apa sih Komisi Pemilihan Raya?

    Mengadakan sosialisasi calon senator maupun calon presiden BEM KM yang diusung masing-masing partai di Universitas.


    Beberapa poster yang ditempel  di mading kampus untuk mensukseskan calon senator dari masing-masing partai.

    Kertas suara
    panitia melipat kertas suara untuk keperluan logistik Pemira (Pemilihan Raya)


    Saat Pemira berlangsung di FPIK...
    panitia dibagi menjadi beberapa bagian untuk menjaga TPS

    mahasiswa yang akan menggunakan hak pilihnya, harus menunjukkan KTM/ bukti bahwa ia benar mahasiswa aktif FPIK Undip
    Kemudian mengisi kertas suara di box yang telah disediakan. Setelah itu, tandai kelingking dengan cat sebagai tanda bahwa anda telah memilih^^

    petunjuk pencoblosan










Comments

Popular Posts